Satpol PP Kabupaten Kediri Melaksanakan Operasi Penertiban Yustisi di Wilayah Kecamatan Ngasem, Gurah, dan Plosoklaten

Kediri – Pada hari ini, Selasa, 12 Desember 2023, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Kediri melaksanakan kegiatan operasi penertiban yustisi di sejumlah wilayah. Adapun hasil operasi di beberapa kecamatan antara lain: Kecamatan Plosoklaten: Cafe Sekar Arum (terpantau tutup)Cafe Pringgodani (terpantau tutup)Kecamatan Gurah: Eks Lokalisasi Bong GurahKecamatan Ngasem: Cafe Royal (terpantau tutup)Cafe M3Natural SpaPijat…

Read More

Satpol PP Kabupaten Kediri Gelar Operasi Penertiban Anak Jalanan dan Gelandangan

Kediri, Selasa, 12 Desember 2023 – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Kediri melaksanakan kegiatan operasi penertiban anak jalanan, gelandangan, dan pengemis (Anjal Gepeng). Operasi ini dilakukan di wilayah Kecamatan Pare dan Kecamatan Kandangan. Tim Satpol PP melakukan penertiban di beberapa titik strategis, antara lain, Simpang 4 Lampu Merah Desa Sambirejo Kecamatan Pare, Simpang…

Read More

Satpol PP Kabupaten Kediri Ikuti Apel Siaga Gelar Peralatan Penanggulangan Bencana

Kediri, Selasa, 12 Desember 2023 – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Kediri aktif mengikuti Apel Siaga Gelar Peralatan Penanggulangan Bencana. Acara ini digelar di lapangan Desa Doko, Kecamatan Ngasem. Apel tersebut bertujuan untuk memastikan kesiapan dan kelengkapan peralatan penanggulangan bencana yang dimiliki oleh Kabupaten Kediri. Kehadiran Satpol PP dalam apel ini menunjukkan komitmen…

Read More

Satpol PP Kabupaten Kediri Gencar Lakukan Operasi Penertiban Reklame

Kediri, Senin, 11 Desember 2023 – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Kediri melaksanakan operasi penertiban terkait reklame di wilayah Kecamatan Badas, Kunjang, dan Plemahan. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka menciptakan ketertiban umum dan ketentraman masyarakat sesuai dengan peraturan daerah nomor 3 tahun 2021 tentang perubahan peraturan daerah nomor 6 tahun 2017 tentang penyelenggaraan…

Read More

Satpol PP Kabupaten Kediri Bersinergi dengan Kepolisian dalam Pengamanan Nobar Liga 1

Kediri, Minggu, 10 Desember 2023 – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Kediri bekerja sama dengan Kepolisian melaksanakan pengamanan dalam acara nobar pertandingan sepak bola Liga 1 antara Persib Bandung vs Persik Kediri. Acara ini diselenggarakan di Gedung Convention Hall Kabupaten Kediri. Petugas Satpol PP dan Kepolisian menempati posisi sesuai rencana untuk memastikan keamanan…

Read More

Satpol PP Kabupaten Kediri Bertindak Cepat Tindaklanjuti Pengaduan Masyarakat terkait ODGJ

Pare, Jum’at, 8 Desember 2023 – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Kediri segera merespons pengaduan masyarakat terkait gangguan yang disebabkan oleh Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) di Jalan PB. Sudirman-Pare. Petugas Satpol PP mendatangi lokasi sesuai dengan laporan yang diterima. Setelah tiba di lokasi, petugas berhasil mengidentifikasi ODGJ yang meresahkan masyarakat. Dalam tindakan…

Read More

Satpol PP Kabupaten Kediri Lestarikan Lingkungan dengan Pengamanan Acara Penanaman Pohon

Kediri, Kamis, 7 Desember 2023 – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Kediri turut serta dalam menjaga keamanan dan ketertiban acara penanaman pohon dalam rangka peringatan Hari Menanam Pohon Indonesia. Kegiatan ini berlangsung di Desa Semanding, Kecamatan Pagu. Petugas Satpol PP menempati posisi sesuai dengan rencana pengamanan yang telah disusun sebelumnya. Acara penanaman pohon…

Read More

Pengawasan Reklame: Satpol PP Kabupaten Kediri Amankan 32 Reklame yang Melanggar Aturan

Kediri, Selasa, 5 Desember 2023 – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Kediri melakukan kegiatan pengawasan atas pelaksanaan Peraturan Daerah (Perda) dan Peraturan Kepala Daerah (Perkada) di wilayah Kecamatan Wates. Dalam pengawasan ini, petugas menemui sejumlah pelanggaran terkait pemasangan reklame di sepanjang jalan wilayah Desa Janti, Desa Sidomulyo, Desa Sumberagung, dan Desa Jajar. Beberapa…

Read More

Pengamanan Giat Tinjau Progres Pembangunan Stadion Gelora Dhaha Jayati

Kediri, Selasa, 5 Desember 2023 – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Kediri turut serta dalam menjaga keamanan dan kelancaran kegiatan tinjau progres pembangunan Stadion Gelora Daha Jayati oleh Bupati Kediri di Desa Bulusari, Kecamatan Tarokan. Petugas Satpol PP menempati ploting sesuai rencana untuk memastikan seluruh area aman dan tertib. Dalam kegiatan tersebut, Bupati…

Read More

Penanganan Keluhan Masyarakat: Satpol PP Kabupaten Kediri Segera Amankan ODGJ di Kec. Ngasem

Kediri, Senin, 4 Desember 2023 – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Kediri dengan cepat menindaklanjuti pengaduan masyarakat terkait adanya Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) yang meresahkan warga di Jalan Mataram, Desa Karangrejo, Kecamatan Ngasem, Kabupaten Kediri. Petugas Satpol PP menuju lokasi untuk mencari informasi dari warga sekitar, namun sayangnya ODGJ tidak ditemukan pada…

Read More